Matematika

Pertanyaan

seorang pedagang membeli 3 lusin buku dg harga Rp540.000 jika buku dijual secara eceran mendapat untung 20% berapa harga jual sebuah buku itu ?

1 Jawaban

  • 3 lusin buku = 540.000
    keuntungan 20%
    harga jual buku=...?

    540.000/(3x12) = 540.000/36 = 15.000/pcs
    cari besar keuntungan
    15.000 x 20% = 3.000

    harga jual= harga beli + keuntungan = 15.000 + 3.000 = 18.000/pcs

Pertanyaan Lainnya